Tagged With: Mengenal
MENGENAL KECOA, SEMUT DAN LABAH-LABAH
Oleh Upik Kesumawati Hadi, Bagian Parasitologi & Entomologi Kesehatan, Departemen Ilmu Penyakit Hewan dan Kesehatan Masyarakat Veteriner, Fakultas Kedokteran Hewan IPB Kecoa, semut, dan labah-labah merupakan mahluk hidup yang tidak asing lagi bagi kita, karena hidup berdampingan dengan manusia di sekitar permukiman. Sesungguhnya ketiga mahluk ini tidak diinginkan kehadirannya, karena ketiganya bisa memberikan reputasi buruk bagi pemukim. … Continue reading
Mengenal Simulium (Black Fly)
Mengenal Simulium (Black Fly) Upik Kesumawati Hadi Bagian Parasitologi dan Entomologi Kesehatan, Departemen Ilmu Penyakit Hewan dan Kesehatan Masyarakat Veteriner, Fakultas Kedokteran Hewan IPB Simulium adalah sejenis lalat kecil (3mm-8mm), penghisap darah seperti nyamuk atau agas yang termasuk ke dalam Ordo Diptera, Subordo Nematocera, Famili Simuliidae. Dalam bahasa Indonesia dikenal dengan istilah lalat punuk karena … Continue reading